Beranda Berita Photo Terlambat Apel, PNS dan Honorer Tangsel Akan Disanksi Tegas

Terlambat Apel, PNS dan Honorer Tangsel Akan Disanksi Tegas

BERBAGI
PNS dan Honorer
PNS dan Honorer
PNS dan Honorer

Serpong, Berita Tangsel On – Menanggapi banyaknya PNS dan honorer yang telat dihari pertama masuk kerja usai libur panjang idul fitri, Sekda Kota Tangsel Dudung E Diredja mengambil sikap, dudung akan meminta setiap Kepala SKPD untuk mendata kembali identitas oknum PNS dan Honorer tersebut.

“Setelah didata, baru akan diketahui siapa saja yang tidak disiplin dan tidak mengindahkan perintah walikota,” kata usai apel.

Kamipun (Pemkot Red) menyediakan absensi fingerprint, sehingga mudah melacak siapa saja PNS dan Honorer yang datang terlambat atau tidak disiplin. Bagi mereka yang tidak disipilin akan dikenakan sanksi tegas sesuai aturan disiplin pegawai dan Perda Pemkot Tangsel. (Red)

Baca Juga :  Kisah Pengusaha Tahu yang Sukses